Sehari di Grand Darmo Suite Surabaya







MAHASISWA D3 PERHOTELAN

AKPAR MAJAPAHIT SURABAYA

BELAJAR STORE & PURCHASING






Awal Maret lalu, 27 mahasiswa
Prodi D3 Perhotelan Akpar Majapahit belajar tentang Store & Purchasing di Darmo Grand Suite Hotel Surabaya. Mereka
meninjau langsung general store untuk mendapatkan penjelasan  tentang sistem operasionalnya.




Divisi ini,  bertugas dalam proses pencarian sumber,
pemesanan dan pembelian barang atau jasa untuk kegiatan produksi di perhotelan.
Untuk tugas tersebut, divisi ini memilih vendor-vendor  dan melakukan penawaran untuk mendapatkan
harga terbaik.






“Apa pun bentuk pengadaan barang semua departmen,
harus melalui purchasing. Divisi ini meneliti dan menandatangani  purchase request untuk pembelian yang
sifatnya rutin, parstok ataupun direct purchase,” jelas  Prasta Nugraha, F & B Manager Darmo Grand
Suite Surabaya.




Di general store, mahasiswa  mendapat penjelasan langsung  dari store
keeper
yang bertanggungjawab  atas
kelancaran operasional di bagian penyimpanan dan pengeluaran barang.








Barang-barang yang disimpan  di general store, harus dijaga agar tidak
mudah rusak. Caranya? Suhu ruangan penyimpanan harus dingin.  Ada ruangan yang dinginnya sedang-sedang
saja. Ada ruangan agak dingin sesuai dengan jenis barang yang disimpan.






Untuk barang-barang kebutuhan kitchen food, seperti sayuran, buah
buahan, daging dan lain-lain yang mudah rusak, disimpan di lemari pendingin.  Penyimpanan semua barang memakai metote FIFO (First In Firs Out). Barang yang pertama
masuk, dikeluarkan lebih awal. Hal itu untuk menjaga mutu barang dan tidak
sampai kadaluarsa.






Mahasiswa  mendapat 
pengalaman baru dan wawasan 
tentang  Store & Purchasing. Seperti
yang diungkapkan oleh Oceana Wijaya, salah seorang dari 27 mahasiswa Akpar
Majapahit yang berkunjung ke hotel bintang tiga di Jalan Progo No. 1 – 3 Surabaya
itu.




“Tadi kita dijelaskan bagaimana sistem
kerja, arus keluar masuk barang. Kita juga diperlihatkan  lembaran store
requestion
dari department lain dan proses hingga barang boleh dikeluarkan,”
ungkap Oce, mahasiswa Akpar Majapahit dari kota Makassar itu.




Setelah 
mendapat  wawasan tentang store & purchasing, mahasiswa diajak
menikmati makan siang dengan aneka menu yang disajikan secara buffet.  Selanjutnya, mahasiswa memasuki Kendedes Room
untuk mengikuti presentasi tentang food cost control oleh Prasta  Nugraha, food
& Beverage Manager
. /bahar


 




 Tristar Institute.
School of Culinary – Baking Pastry Art, S1 Food Technology, Hospitality, Cruise,
D3 Hotel & Culinary Business
.
*Tristar Samator
Trestelle Accademia Culinaria, Skysuites Soho - The Samator
Jl. Raya Kedung Baruk, No. 26-28, Surabaya. Telp. 0813-2835-1770,
.
*Tristar Manyar
Trestelle Accademia Culinaria a Passticeria,
Jl. Raya Manyar Kertoarjo, 74 Surabaya
.
*Tristar Semarang
Tristar Culinary Institute:
Metro Sports Center Jalan MT. Haryono 1014 – 1016  Semarang  - Jawa Tengah.
Email: tristarculiner.co.id
Website: tristaronline.info
.
Contact Us at:
*Akpar Majapahit
Jln. Raya Jemursari 244. Surabaya
Telp: 031-8480821-22. 081216181016. 081232539310. 081233752227. PIN: D369634B, D30D351C
.
-Tristar Institute -
School of Culinary - Baking Pastry Art, Food Technology, Hospitality, Cruise, D3 Hotel & Tourism.
.
*Tristar Institute Pontianak.
Komplek SMA Taruna
Jl. Supadio
Kec Sungai Raya - Kab Kuburaya
Pontianak – Kalimantan Barat
Telp. 0812 5956 5486. 0812 3375 2227. 0813 3035 0822. 0812 3253 9310.
.
*Tristar S1 Teknologi Pangan
Raya Jemursari 234. Surabaya.
Telp: 031-8480821-22. 081216181016. 081233752227. PIN: D369634B, D30D351C
.
*Tristar Institute Bogor
Jln. Raya Tajur No 33, Bogor
Telp: 0251-8574434, 081272017761, 081217929008 PIN: 53B4EFD8
082231372022 PIN: 2A6A1F4E.
.
*Tristar Institute BSD
Jln. Pahlawan Seribu - Raya Serpong Ruko BSD Sektor 7 / Blok RL 31-33
Telp: 021-5380668, 081381500021, 082122565898. PIN: D34223AE.
.
*Tristar Institute Kota Wisata Batu
Jln. Bukit Berbunga 10 Batu
Telp: 0341-3061525, 081232539310 PIN: D34223AE.
.
*Tristar Institute Kaliwaron
Jln. Raya Kaliwaron 58 - 60 Surabaya Telp: 031 5999593, 082230059993. 081216039795.
Pin: 5BOD4B28. 595410A.
.
Tristar Institute memberikan ruang belajar bagi Anda yang ingin menjadi profesional chef.... Come & join us !

Post a Comment

Terbaru Lebih lama

Iklan In-Feed (homepage)

" target="_blank">Responsive Advertisement